Sabtu, 31 Agustus 2013

Manisan Kolang Kaling

Manisan Kolang kaling
bahan:
1 kg kolang kaling
Gula Pasir 600gr
Daun pandan 2 lembar
2 buah jeruk nipis
pewarna makanan
air secukupnya.

 Cara membuat:

Jeruk Nipis diambil airnya lalu dilumuri sambil diremas2 agar tidak berlendir.diamkan sebentar kemudian bilas dengan air bersih lalu tiriskan.
kemudian kolang kaling direndam didalam air bekas cucian beras dalam satu jam,agar lebih keset dan berwarna putih.
Kolang kaling di rendam dalam air gula dalam 3 malam di tempat yang dingin.
kolang kaling siap disantap.
::selamat mencoba::


2 komentar:

  1. Makasih ya atas sharenya sangat bermanfaat sekali
    Manfaat kolang kaling

    BalasHapus
  2. Tapi ada repsep yg paling simple, kolangkaling yg kwalitas bagus dicuci bersih direbus sebentar, saring dan dinginkan, tambahkan air gula yg sdh dikasih daun pandan lalu tambahkan air fanta. Simpan dlm kulkas kira2 2 jam sampai merahnya meresap kdlm kolangkaling. Siap disajikan.

    BalasHapus

Menu Hari Ini Slideshow: Ummu’s trip from Jakarta, Jawa, Indonesia to Doha, Qatar was created by TripAdvisor. See another Doha slideshow. Create your own stunning free slideshow from your travel photos.