bahan:
Ayam 1 ekor dipotong sesuai selera dan dibersihkan.
tahu putih dipotong dadu sesuai selera.
santan 2oo cc
minyak 2 sendok untuk menumis
Bumbu:
bawang merah 8 biji
Bawang putih 4 siung
jahe 2 cm
lenkoas 2cm
sereh,salam,d.jeruk purut
garam
asam
tomat,cabe iris alus
cara membuat:
B.merah dan B.putih dihaluskan, jahe,lengkoas,sereh digeprek...lalu ditumis sampai wangi. tambahkan santan aduk..masukkan ayam,sereh,d.jeruk,garam dan asam dan irisan cabe dan tomat.tambahkan garam, tunggu sampai ayamnya matang.Matang semua angkat dan sajikan.
(Bisa makan untuk sekeluarga...itu kl keluarganya dikit..kl banyak????? ga tau deh)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar